Arsip Tag: radiator

Check Reservoir Tank Radiator CBR250RR, Gini Caranya…..

Macantua.com – Mempunyai motor dengan system pendinginan cairan memang memberikan suatu tambahan control item check. Yup kalau pada motor biasa kita hanya diwajibkan melakukan pengontrolan pada pelumas, pengereman dan kelistrikan pada motor dengan system pendinginan cairan kita juga mesti melakukan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di berbagi, honda, motor, perawatan | Tag , , , , , , , | 5 Komentar

Radiator Coolant Meler? Jangan Takut…..

Macantua.com – Hola sob, gimana kabarnya? Pasti baik baik aja ya. Malam ini jalan jalan mengitari dunia group Facebook ketemu sebuah gambar yang meresahkan pemilik Vixion di salah satu grup. Dia mendapati radiator coolant atau air radiator meler membasahi blok … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di berbagi, brotherhood, mesin, motor, perawatan, perbaikan, prosedure, yamaha, yimm | Tag , , , , , , , , , , , , | 15 Komentar

Hujan???? Sering Check Bagian Ini!!!

Macantua.com – Musim hujan masih mendera bangsa ini (aheuy). Bagi yang doyan bawa motor pasti bakal srring merasakan yang namanya kehujanan kan? Hujan memang tidak hanya jahat pada fisik manusia tapi juga pada kendaraan kita lho… Nah kira kira apa … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di berbagi, brotherhood, hobby, iseng, modifikasi, motor, opini pribadi, perbaikan, prosedure | Tag , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , | 36 Komentar

Radiator??? Kenapa Harus Pakai Radiator????

Macantua.com – Sebagaimana kita tahu bahwasanya sekarang motor motor keluaran baru sudah menganut sistem pendinginan menggunakan cairan alias water cooler. Ga seperti macantua.com tunggangan ane yang masih menggunakan air cooler alias pendinginan menggunakan angin saat berjalan. Nah kita bahas dari … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di berbagi, iseng, mobil, motor | Tag , , , , , , , | 23 Komentar