Motor Lunas Masih Dicegat Debt Collector? Giniin Aja…

 

Macantua.com – Motor lunas masih dicegat sama debt collector? Mungkin ini yang dirasakan sama om Aris di postingannya di group facebook PRFM Netizen. Kesel pastinya. Bayangkan saja, sampai 7 kali dirinya  dicegat dan diberhentikan oleh debt collector. Sakingnya akhirnya om Aris melakukan sesuatu. Mau tau apa yang dia lakukan?

”Aral udah 7 kali di cegat sama debtcollector gara gara data yg mereka punya ngaco dan ga update. Motor ini udah lunas dua bulan yg lalu, tapi masih aja dikejar kejar debtcollector. Biar ga di kejar lagi jadi weh ditulisan kayak gini.”

Akhirnya om aris menambahkan sebuah tulisan di spakbor belakangnya. Sebuah kertas bertuliskan ”LUNAS OM” kemudian dilakban di spakbor belakangnya. Ada ada aja sih kelakuannya, namun ini bisa jadi contoh buat sobat macantua.com yang masih sering dihantui oleh para Debt Collector padahal sudah lunas secara pembayaran dengan pihak leasing.

 

Memang kadang update data yang diberikan pihak leasing pada para debtcollector kurang update. Atau bahkan updatenya belum sampai ke tangan pekerja di lapangan ini meski update data sudah dilakukan beberapa bulan. Seperti contoh kasus di atas, motor yang sudah lunas 2 bulan saja sampai 7 kali diberhentikan para debt collector.

 

Last, semoga ini jadi sumbang saran buat para perusahaan pemberi dana pinjaman atau leasing. Kalau gini konsumen juga yang dirugikan. Kesel lho dicegat padahal dah lunas. Masa iya mesti bawa bpkb kemana mana buat meyakinkan para debt collector? Ribet amat wkwkwk… Ciao
<

Tentang macantua.com

simply me..... untuk pemasangan iklan dan contact : Email @ raza.rajendra@gmail.com BBM @ 54A0B190 WA Twitter @raza_rajendra Line@ : @macantua
Pos ini dipublikasikan di berbagi, motor dan tag , , , , , . Tandai permalink.

4 Balasan ke Motor Lunas Masih Dicegat Debt Collector? Giniin Aja…

  1. potretbikers berkata:

    Hahahaha..keren juga cukup caranya👏👏👏

    ______________________

    Cover Radiator Murah 👉👉 http://potretbikers.com/2017/09/08/cover-radiator-all-new-honda-cb150r-street-fire-stallion-black-2017/

    Suka

  2. ms berkata:

    ntar yg blom lunas ikut pasang “lunas om”

    Suka

Monggo Dilanjut Ngobrolnya.......

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.