CBR 150 Facelift Siap Meluncur…. Bagaimana Dengan Yamaha R15?

image

Kalau seperti ini ancur penjualan r15

Macantua.com – Gosip lagi nih dari beberapa rekanan yang menginformasikan bahwa CBR 150 R Facelift pengganti K45 akan segera dirilis pada semester pertama 2016. Ga terlalu signifikan sih infonya, tapi jelas meyakinkan CBR 150 R facelift akan mass pro maret mendatang. Bagaimana dengan Yamaha R15?

Selama ini kita tahu kalau penjualan Yamaha R15 dan CBR 150 R K45 lumayan jomplang. Tidak seperti kelas nakednya dimana Yamaha New Vixion merajai penjualan dibanding CB150R yang sama sama merupakan versi telanjang dari motor fairingnya. New Vixion adalah R15 dan CBSF adalah CBR, tapi memang berbeda di sisi penjualannya.

image

Dan kini gosip CBR 150 facelift sudah menggema, bahkan selentingan penggunaan All LED light alias semua lampu pake LED sudah didengar sejak CB150R facelift dilaunching. Dengan segenap fitur baru serta engine baru yang sama dengan CB150R facelift menjadikan CBR 150 Near square.  Kini kita tunggu saja Yamaha dengan MT15 berbaju alias R15 facelift akankan diperkenalkan mepet mepet sang CBR facelift? Sama seperti saat R15 dan CBR k45 dulu? Kira kira fiturnya bisa bersaing ga ya?

Last, kita tunggu aja deh kehadiran keduanya. CBR150R facelift dan Yamaha R15 Facelift kira kira siapa yang bakal lebih menggoda…. ciao…

Tentang macantua.com

simply me..... untuk pemasangan iklan dan contact : Email @ raza.rajendra@gmail.com Twitter @raza_rajendra Line@ : @macantua
Pos ini dipublikasikan di honda, moge, motor, yamaha dan tag , , , , , , , , , , , , . Tandai permalink.

29 Balasan ke CBR 150 Facelift Siap Meluncur…. Bagaimana Dengan Yamaha R15?

  1. mbah_anom berkata:

    R15 dengan embel” sohc superior mana bisa menang secara “penjualan” di kelas full fairing ?
    Walau pada kenyataanya spek DOHC honda (yang katanya nearsquare) tak ubahnya dengan SOHC yamaha, yang beda seuprit 0,sekianHP di sisi power, dan 0,sekianNM di torsi,
    namun yang di butuhkan disini adalah membangun brand image,
    kita sering dengar selentingan komen pedas FB kunyuk sayap “sport koq sohc” masyarakat sudah pinter memilih dan memilah, benar mereka kebanyakn gak tau spek, benar mereka bahkan gak tau fungsi tachometer tapi mereka tau mana full fairing yang fullpower di antara R15 dan CBR,
    saat CBR yg akan segera berjantung nearspuare (demi menghilangkan klotok”), ayo muncul lah R15 dengan real DOHC !
    Come on kami butuh all new bukan mesin ngebul berbaju baru.

    #tamat

    Suka

  2. COCODOT berkata:

    Lebih penasaran wr15 ey

    Suka

  3. fa74 berkata:

    Tunggu aja 😀

    Suka

  4. blokeng berkata:

    Face lift teross… Old Cibi ane aje nembe lunas.. Wess dianyari lagee.. Ediann.. Tapi mantep cbr yang old, mesinnya overbore, sama kya cebong ane..

    Suka

  5. dimensiontripper berkata:

    bosen fullfairing… trail kapan? mosok kalah ama viar?

    Suka

  6. Kamen Reblog berkata:

    keseringan facelift bikin konsumen bingung

    Suka

  7. satria injeksi berkata:

    weeehh jan tampilannne apik tenan..
    marai pengen tuku

    Suka

  8. iwan berkata:

    waahh klw 150 depanya tampil seperti ini hemmm jangan harap..r15 pasti gk laku..apa lagi r15 yg sekarang ini baanyak calon konsumin yg kecewa di bagian hendlem dan tangkinya yg kecil

    Suka

Monggo Dilanjut Ngobrolnya.......

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.